Bahas Smart Card dan Layanan Armuzna untuk Jemaah Haji Indonesia, PPIH Pusat dan Arab Saudi Bertemu Masyariq

- 21 Mei 2024, 09:16 WIB
Pertemuan PPIH dengan Masyariq bahas layanan Armuzna. Pertemuan tersebut membahas layanan di Makkah serta Arafah, Muzdalifah, dan Mina (Armuzna)
Pertemuan PPIH dengan Masyariq bahas layanan Armuzna. Pertemuan tersebut membahas layanan di Makkah serta Arafah, Muzdalifah, dan Mina (Armuzna) /Tanjungpinang.Pikiran-Rakyat/PPIH Arab Saudi

Smart Card berbentuk kartu elektronik yang dikeluarkan secara resmi oleh Kerajaan Arab Saudi. Kartu ini baru kali pertama dibagikan pada penyelenggaraan ibadah haji 1445 H/2024 M.

Tujuannya, untuk memudahkan jemaah dalam mengakses informasi yang berkaitan dengan haji, seperti lokasi-lokasi pelaksanaan haji di Tanah Suci.

Lebih dari itu, smart card ini juga menjadi akses masuk ke Arafah. Sehingga kartu tersebut harus selalu dibawa oleh jemaah dan jangan sampai hilang.

Baca Juga: Erik Ten Hag Minta Man United Lakukan Segalanya Agar Juara Piala FA: Demi Penggemar Terbaik di Dunia

Smart card sudah diberikan oleh Kementerian Haji dan Umrah, tapi masih dikelompokkan berdasarkan urutan abjad. Tim PPIH bersama Masyariq malam ini mengelompokkannya berdasarkan kelompok terbang (kloter),"

"Nanti akan dibagikan ke jemaah berdasarkan kloter. Jemaah yang sudah tiba di Makkah akan diperiksa secara acak oleh pihak Arab Saudi, apakah mereka sudah mendapat smart card atau belum,” papar Subhan.

Armuzna

Pertemuan PPIH dengan Masyariq bahas layanan Armuzna. Pertemuan tersebut membahas layanan di Makkah serta Arafah, Muzdalifah, dan Mina (Armuzna)
Pertemuan PPIH dengan Masyariq bahas layanan Armuzna. Pertemuan tersebut membahas layanan di Makkah serta Arafah, Muzdalifah, dan Mina (Armuzna) PPIH Arab Saudi

Rapat bersama Masyariq juga membahas tentang proses pergerakan jemaah dari Arafah, Muzdalifah, dan Mina (Armuzna).

Menurut Subhan Cholid, Kementerian Haji dan Umrah Kerajaan Arab Saudi telah melakukan pertemuan dengan Masyariq dan menyepakati perlunya skema baru pergerakan jemaah di Masyair al Muqaddasah atau Armuzna. Hal Ini sebagai antisipasi padatnya lokasi Muzdalifah karena dua hal.

Baca Juga: Roberto De Zerbi Ingin Latih Klub Premier League Setelah Tinggalkan Brighton, AC Milan?

Halaman:

Editor: Maulana

Sumber: PPIH Arab Saudi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah