Visa Turis untuk Ibadah Umroh  Tahun 2024, Agen Travel sebagai Sponsor  Jadi Syarat  Utama

- 10 Mei 2024, 22:09 WIB
Visa pasport
Visa pasport /pixabay.com/pixabay/

 

TANJUNGPINANG PIKIRAN RAKYAT - Kegiatan ibadah umroh 2024 di Arab Saudi sudah dimulai dan ada kejadian unik terjadi 50 jemaah umroh asal Indonesia ditolak masuk Arab Saudi.

Beberapa jemaah umroh asal Indonesia yang ditolak masuk ke wilayah Saudi terkait visa yang digunakan, yaitu visa turis

Baca Juga: Arsenal Soal Persaing Trofi Juara Premier League, Mikel Arteta: Kami Harus Menunggu

Kejadian jemaah umroh yang mengalami masalah saat memasuki wilayah Arab Saudi karena menjelang musim haji visa turis meningkat begitu pesat.

Fenomena ini mendorong  pemerintah Saudi memutuskan membatasi penerbitan visa umroh, jika kemudian jemaah haji umroh ditolak wajar.

Kemungkinan karena pemerintah setempat sedang meningkatkan keamanan terkait visa umroh dan ternyata memang jemaah asal Indonesia ditolak kurangnya perlengkapan dokumen.

Pakai Visa Turis dan Tidak Ada Agen Travel

Baca Juga: Pep Guardiola Soal Persaingan Gelar Juara Premier League: Liverpool, Arsenal Itu Luar Biasa

Menurut data  yang telah diterima KJRI Jeddah terdapat  lebih dari 50 jemaah umroh dari Indonesia masuk ke Arab Saudi kemudian  dari 50 jemaah umroh tersebut ternyata menggunakan visa turis dan bukan visa umroh.

Visa turis yang digunakan 50 jemaah asal Indonesia memang bertujaan umroh dan sebenarnya diperbolehkan,tetapi persyaratan masih kurang tidak didukung agen travel sebagai sponsor.

Halaman:

Editor: Qirey Shakira


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah