Update Relokasi Warga Tergusur Proyek Rempang Eco City, Kini Rumah di  Kampung Tanjung Banun Selesai Agustus

- 30 Juni 2024, 20:41 WIB
Ilustrasi lokasi  yang akan dijadikan rumah  bagi warga pulau  rempang  terkena dampak rempang Eco City
Ilustrasi lokasi yang akan dijadikan rumah bagi warga pulau rempang terkena dampak rempang Eco City /Instagram@remajakepulauanriau/

 

TANJUNGPINANG PIKIRAN RAKYAT - Proyek Rempang Eco City terus berlanjut Batam Badan Pengusahaan, atau BP Batam menyebutkan akan terus relokasi warga Pulau Batam yang tergusur proyek Rempang Eco City.

Menurut BP Batam, mereka telah menggeser warga sebanyak 112 kepala keluarga menempati  hunian  sementara di Pulau Batam.

Pendekatan  Persuasif

Dalam relokasi warga terdampak proyek tersebut pihak BP Batam melakukan berbagai cara, termasuk pendekatan persuasif  agar nanti mempercepat relokasi warga.

Kepala Biro Humas Promosi dan Protokol, Ariastuty Sirait menyebutkan, bahwa sejumlah membuka diri dan mau direlokasi ke pemukiman baru.

Pendekatan persuasit tersebut mereka menjelask akan ada tambahan dana biaya hidup per jiwa Rp 1,2 juta dan uang sewa selama 12 bulan.

Baca Juga: Penipu Target M-Banking Kuras Rekening, Beraksi Gunakan Phishing Atas Nama Toko Online   dan Ini Modusnya

Kemudian, dalam pendekatan itu pihak BP Batam memfasilitasi  pengangkutan orang dan barang dari rumah mereka ke hunian sementara.

Tidak hanya itu saja, pihak BP Batam juga memberikan  kepastian pendidikan anak-anak mereka yang masih sekolah.

Halaman:

Editor: Qirey Shakira


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah