Agen Laku Pandai, Layanan Keuangan Tanpa Kantor yang Bisa Bayar Tagihan dan Tidak Perlu Repot Ke Bank

- 3 Mei 2024, 21:39 WIB
Agen Laku Pandai
Agen Laku Pandai /mysharing.co/

 

TANJUNGPINANGTODAY.co-Lokasi  kantor bank jauh dari rumah yang belum lagi ongkos mahal dan menunggu antrian panjang menjadi alasan sebagian orang malas ke bank, tetapi sekarang sudah ada Agen Laku Pandai.

Baca Juga: 5 Pemain Ini Akan Pindah Setelah Inter Milan Raih Scudetto Serie A Liga Italia 2023-2024

Sejak tahun 2015 lalu, Agen Laku Pandai hadir memberi kemudahan bagi masyarakat yang tempat tinggalnya jauh dari layanan kantor bank menjadi alternatif pilihan

Apa Itu Laku Pandai

Layanan Keuangan tanpa kantor sedang marak saat ini, sebelumnya BRIlink milik bank BRI yang menjadi perintisnya kemudian bank-bank lainnya menyusul mendirikan layanan sejenis disebut agen Laku Pandai.

Lantas, sebenarnya Laku Pandai itu apa?. Adalah sebuah program layanan perbankan atau keuangan melalui kerjasama pihak lain.

Layanan Bank Tanpa Kantor

Sebagaimana BRIlink milik Bank Bri yang sukses membuka layanan keuangan tanpa kantor ini didukung sarana tehnologi digital seperti Laptop, PC hingga hanya saja tidak miliki kantor dengan gedung tinggi layaknya bank.

Baca Juga: Pendapatan Indosat meningkat 15,8 Persen atau Mencapai Rp13.835 miliar, IOH Berdayakan Indonesia dengan AI

Sementara pemilik agen  juga masyarakat pada umumnya tanpa memakai pakaian seperi di kantor bank lebih santai, kemudian tempatnya bisa biasanya toko swayalan, kios atau lainnnya dan tak perlu sungkan datang ke agen Laku Bank.

Perpanjangan Tangan Bank

Layanan keuangan tanpa kantor  memang unik selain tidak memiliki kantor resmi kemudian petugasnya dari masyarakat biasa, yang sebenarnya merupakan perpanjangan tangan bank

Halaman:

Editor: Qirey Shakira


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah