Kisah Dakwah Kyai Haji Nahrowi Dalhar Watucongol, Suara Terdengar Sampai 300 Meter Tanpa Pengeras Suara

- 16 Juni 2024, 14:00 WIB
Ilustrasi foto  Kyai Haji Nahrowi Dalhar Watucongol, Muntilan
Ilustrasi foto  Kyai Haji Nahrowi Dalhar Watucongol, Muntilan /Tanjungpinang.Pikiran-Rakyat/Facebook.com@KIOS Santri

TANJUNGPINANG PIKIRAN RAKYAT - Ulama asal dari Kabupaten Magelang terkenal salah satunya, yaitu  Kyai Nahrowi Dalhar Watucongol atau dikenal sebutan Mbah Mad Kyai Nahrowi Dalhar Watucongol  Ia seorang mursyid tarekat Syadziliyah yang kesalehan dan Karomahnya begitu tinggi suaranya terdengar sampai 300 meter.

Inilah kisah selengkapnya

Kyai Dalhar, seorang ulama yang keberadaannya  memiliki pengaruh besar dan berkarisma. Tidak salah bila, kemudian Kyai Dalhar demikian populer dikalangan Magelang dan sekitarnya.

Baca Juga: Orang yang Berkurban Tidak Boleh Makan Daging Kurbannya, Benarkah? Berikut Penjelasannya

Kyai Dalhar lahir di kompleks Darussalam, Watucongol Muntilan, Kabupaten Magelang 10 Syawal 1286 H, atau 12 Januari 1870 M.

Nama asli kyai Dalhar, yakni  Nahrowi, sedangkan ayahnya bernama Abdurrahman binAbdurrauf bin Hasab Tugo dan Kyai Abdurrouf dikenal salah satu panglima Pangeran Diponegoro.

Kyai Dalhar dalam riwayat hidup yang disebut tersambung  pada trah Raja Mataram, Amangkurat III.

Sejak kecil memperoleh pendidikan ilmu pengetahuan agama dilingkungan pondok Pesantren Watucongol yang didirikan ayahnya Abdurrahman.

Baca Juga: KEREN! Seluruh Kapal Tol Laut Milik PELNI Dilengkapi Tenaga Medis dan Fasilitas Poliklinik

Halaman:

Editor: Qirey Shakira


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah