BERANGKAT Malam Ini, Berikut Priode Perjalanan Laut KMP Bahtera NUsantara 03 dari Tanjung Uban hingga 24 Juni

- 10 Juni 2024, 09:40 WIB
Kapal Motor Penyeberangan (KMP) Bahtera Nusantara 03. BERANGKAT Malam Ini, Berikut Priode Perjalanan Laut 10 Juni hingga 24 Juni 2024, dari Tanjung Uban ke Sintete
Kapal Motor Penyeberangan (KMP) Bahtera Nusantara 03. BERANGKAT Malam Ini, Berikut Priode Perjalanan Laut 10 Juni hingga 24 Juni 2024, dari Tanjung Uban ke Sintete /Tanjungpinang.Pikiran-Rakyat/Dok ASDP

Bahjtera

TANJUNGPINANG PIKIRAN RAKYAT - PT Angkutan Sungai, Danau dan Penyeberangan (ASDP) Indonesia Ferry Cabang Tanjung Uban telah mengumumkan jadwal terbaru untuk kapal KMP Bahtera Nusantara 03.

Untuk hari ini, Senin, 10 Juni 2024, kapal tersebut akan memulai pelayaran terbarunya yang berlangsung dari pekan ketiga hingga pekan keenam di bulan Juni 2024.

Baca Juga: BESOK, KMP Bahtera Nusantara 01 Layari Jadwal Terbarunya dari Tanjung Uban ke Sintete, Tersedia hingga 18 Juni

Rute yang dilayani oleh KMP Bahtera Nusantara 03 meliputi:

1. Tanjung Uban ke Tambelan, Kabupaten Bintan, Kepulauan Riau (PP - Pulang Pergi).

2. Tanjung Uban, Kabupaten Bintan ke Sintete, Kabupaten Sambas, Kalimantan Barat (PP - Pulang Pergi).

Untuk informasi lebih lanjut mengenai jadwal lengkap dan pemesanan tiket, penumpang dapat menghubungi kantor cabang ASDP Indonesia Ferry di Tanjung Uban atau melalui saluran komunikasi resmi mereka.

Baca Juga: Jelang Piala Eropa 2024, Marcello Lippi Yakin dengan Kualitas Tim dan Pemain Azzurri

Berikut Detail Perjalan KMP Bahtera Nusantara 03:

Tanjung Uban - Tambelan

Berangkat : Senin, 10 Juni 2024, pukul : 20.00
Tiba : Selasa, 11 Juni 2024, pukul : 15.00

Halaman:

Editor: Maulana

Sumber: PT ASDP Indonesia Ferry


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah