JADWAL RoRo Punggur ke Tanjung Uban Selasa hingga Kamis, Tersedia 11 Trip dan Cek Keberakatan Terakhirnya

- 23 April 2024, 09:03 WIB
Pelabuhan ASDP milik PT ASDP di Pelabuhan Roro Telaga Punggur Batam, Kepulauan Riau (Kepri).
Pelabuhan ASDP milik PT ASDP di Pelabuhan Roro Telaga Punggur Batam, Kepulauan Riau (Kepri). /Maulana/Tanjungpinang.Pikiran-Rakyat/

TANJUNGPINANGTODAY.co - PT Angkutan Sungai, Danau, dan Penyeberangan (ASDP) Indonesia Ferry (Persero) kembali merilis jadwal keberangkatan Kapal RoRo untuk hari ini, Selasa (23/4/2024) hingga Kamis (25/4/2024), dari pelabuhan Telaga Pungur ke Pelabuhan Tanjung Uban.

Saat ini tersedia menjadi 11 trip dari hari sebelumnya yang tersedia hingga 14 trip.

Baca Juga: Harga Emas Antam dan UBS Hari Ini Turun hingga Rp 12.000 Per Gramnya, Berikut Rinciannya

Untuk keberangkatan kapal pertama dari Selasa, Rabu hingga Kamis tetap di pukul 07.30 WIB atau jam 7.30 pagi.

Sedangkan untuk keberangkatan kapal terakhir, jika tidak ada perubahan di pukul 18.00 WIB atau jam 6 sore.

Meski hanya 11 trip, namun kapal yang melayni rute penyembarang dari punggur ke Tanjung Uban ini tetap empat kapal.

Dua milik swasta dan dua lagi milik PT ASDP Indonesia Ferry (Persero), dengan jadwal keberangkatan masing-masing.

Baca Juga: Suyuno Pimpin PGI Batam, Berharap Lahirkan Banyak Atlet Golf Kepri ke Tingkat Nasional

Empat kapal tersebut yakni, KMP Mulia Nusantara, KMP Barau, KMP Niaga Ferry II dan KMP Tanjung Burang.

Halaman:

Editor: Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah