INFO PENTING! Perayaan Idul Adha di Tangjungpinang dan Bintan Diperkirakan Diguyur Hujang Ringan Sejak Pagi

- 16 Juni 2024, 16:49 WIB
Ilustrasi Shalat Ied atau Shalat Idul Adha yang dilaksanakan di lapangan. INFO PENTING! Perayaan Idul Adha di Tangjungpinang dan Bintan Diperkirakan Cuaca Berawan hingga Hujang Ringan
Ilustrasi Shalat Ied atau Shalat Idul Adha yang dilaksanakan di lapangan. INFO PENTING! Perayaan Idul Adha di Tangjungpinang dan Bintan Diperkirakan Cuaca Berawan hingga Hujang Ringan /Tanjungpinang.Pikiran-Rakyat/Pemkot Batam

TANJUNGPINANG PIKIRAN RAKYAT - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Meteorologi Kelas I Hang Nadim, Kepulauan Riau (Kepri) merilis info prakiraan cuaca di Kepri termasuk Kota Tanjungpinang dan Kabupaten Bintan untuk esok, Senin (17/6/2024).

Dalam rilis tersebut, prakiraan cuaca di Tanjungpinang dan Kabupaten Bintan diperkirakan berpotensi Berawan di pagi hari, dan siang harinya diperkirakan terjadi hujan ringan hingga sore hari, dan malam harinya kembali berawan.

Baca Juga: Benarkah Mendengkur Itu Menandakan Kualitas Tidur yang Tinggi, Begini Penjelasannya

Tak hanya itu, bahkan suhu udara di Tanjungpinang dan Kabupaten Bintan 24 hingga 32 derajat Celcius.

Jadi untuk masyarakat Tanjungpinang dan Kabupaten Bintan yang ingin merayakan Idul Adha diminta untuk selalu membawa payung dan memasang tenda di lokasi penyembelihan hewan kurban.

Agar, begitu terjadi hujan ringan, panitia kurban tidak lagi kebingungan untuk berteduh.

Pembuatan prakiraan cuaca sendiri, dibantu dengan teknologi pemodelan prediksi cuaca berbasis komputer yakni model Numerical Weather Prediction (NWP). Prakiraan cuaca sendiri, dilakukan oleh seorang forecaster (prakirawan cuaca).

Baca Juga: KEREN! Seluruh Kapal Tol Laut Milik PELNI Dilengkapi Tenaga Medis dan Fasilitas Poliklinik

Forecaster on Duty BMKG Stasiun Meteorologi Kelas I Hang Nadim, Sarah Salsabila mengatakan, kondisi atmosfer yang stabil didukung kelembapan udara lapisan atas yang rendah memungkinkan berkurangnya pembentukan awan – awan hujan di wilayah Kepulauan Riau.

Halaman:

Editor: Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah