Starlink Internet Satelit Milik Elon Musk, Ini Kecepatannya dan Ada 2 Jenis Paket Berikut Harganya

- 14 Juni 2024, 21:37 WIB
Ilustrasi  internet satelit Starlink VSAT khusus pelanggan perumahan
Ilustrasi internet satelit Starlink VSAT khusus pelanggan perumahan /Starlink.com/

 

TANJUNGPINANG PIKIRAN RAKYAT - Perkembangan internet di Indonesia sangat pesat, sejak hadirnya internet BTS seperti Indihome  dan lainnya.

Namun, tampaknya persaingan bisnis internet di makin seru karena masuknya internet berbasis satelit milik Elon Musk Starlink  resmi beroperasi di Indonesia 20/05/2024.

Baca Juga: Cristiano Ronaldo Sebut Timnas Portugal Layak Juara EURO 2024

Starlink dikelola oleh SpaceX, sebuah perusahaan penerbangan luar angkasa milik Elon Musk, yang telah diperkenalkan sejak  tahun 2018.

Hingga kini, sudah hampir 5.000 satelit Starlink berhasil diorbitkan ke luar angkasa menggunakan roket SpaceX, yaitu Falcon 9.

Kecepatan Internet Satelit Starlink

Mengenai kecepatan satelit Starlink  di Indonesia tidak perlu diragukan lagi, berkisar 25-220 Mbps  dan menurut pengalaman sebagian pengguna kecepatannya bisa 100 Mbps.

Kecepatan internet berbasis satelit milik Elon Musk memang beda tidak kalah  dengan internet BTS, seperti Indihome milik Telkomsel salah satunya.

Baca Juga: Kelebihan dan Kekurangan Internet Satelit Starlink, Bagai Bumi Langit dengan Harga Internet Lokal

Halaman:

Editor: Qirey Shakira


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah