Dilayari KM Dharma Rucitra 8, Berikut Perjalanan Kapal Laut Ende Surabaya di Juli, Cek Detail Jadwalnya

- 28 Juni 2024, 09:45 WIB
Kapal laut milik PT Dharma Lautan Utama (DLU). Selain KM Dharma Rucitra 8, rute Ende Surabaya juga rutin dilayari 2 kapal lainnya KM Awu dan KM Niki Sejahtera. KM Awu merupakan kapal Pelni yang rutin melayari rute ini 2 kali sebulan
Kapal laut milik PT Dharma Lautan Utama (DLU). Selain KM Dharma Rucitra 8, rute Ende Surabaya juga rutin dilayari 2 kapal lainnya KM Awu dan KM Niki Sejahtera. KM Awu merupakan kapal Pelni yang rutin melayari rute ini 2 kali sebulan /Tanjungpinang.Pikiran-Rakyat/PT DLU

TANJUNGPINANG PIKIRAN RAKYAT - Dalam jadwal perjalanan kapal laut Ende Surabaya Juli 2024, rute ini akan dilayari kapal luat milik Dharma Lautan Utama (DLU), KM Dharma Ruvitra 8.

Jadwal keberangkatan Ende Surabaya saat ini belum tersdia full, dan hanya tersedia dua keberangkatan. Yang pertama akan berangkat pada 6 Juli 2024 oleh PT Dharma Lautan Utama. Kemudian, delapan hari kemudian, pada 14 Juli 2024, KM Dharma Rucitra 8 akan kembali ke rute Ende Surabaya.

Baca Juga: TERSEDIA ditanggal 9 hingga 19 Juli, Perjalanan Kapal Laut Makassar Jayapura, DIlayari 2 Kapal PELNI

Selain KM Dharma Rucitra 8, ada dua kapal lain yang sering melayani rute Ende ke Surabaya. KM Awu adalah kapal Pelni yang melayani rute ini dua kali sebulan, dan KM Niki Sejahtera adalah kapal ferry milik PT Berlian Lautan Sejahtera.

Seperti KM Dharma Rucitra 8, kapal ferry ini bisa melayani rute Ende ke Surabaya setiap minggu. Namun, rencana keberangkatan KM Niki Sejahtera biasanya baru dirilis sehari sebelum keberangkatan.

Rencana keberangkatan satu kapal ini masih perlu diperhatikan. Berikut beberapa pilihan kapal laut untuk rute Ende Surabaya di bulan Juli 2024.

Baca Juga: Kapal PELNI KM Dobonsolo Kebagian 2 Trip, Berikut Detail Perjalanan Laut Jayapura Makassar Selama Juli

1. KM Dharma Rucitra 8

Berangkat : Sabtu, 6 Juli 2024, 06:00
Tiba : Senin, 8 Juli 2024, 11:56
Lama Perjalanan : 2 hari, 5 jam, 56 menit
Harga Tiket : Rp 470.000 – Rp 2.280.000

Halaman:

Editor: Maulana

Sumber: PT PELNI (Persero)


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah