Potret Seni Budaya Masyarakat Dusun Butuh, Nepal Van Java Di Kaliangkrik, Dari Saparan Hingga Nyadran

- 24 Juni 2024, 21:44 WIB
Ilustrasi suasana Desa Butuh Kaliangkrik Magslang
Ilustrasi suasana Desa Butuh Kaliangkrik Magslang /Facebook@Info 4 Kota/


TANJUNGPINANG PIKIRAN RAKYAT - Dusun Butuh, Nepal Of Java, Kaliangkrik berada pada ketinggian 1750 meter dari permukaan laut. Tepatnya Desa Temanggung, Kecamatan Kaliangkrik, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah.

Keindahan kampung yang terkenal dengan sebutan Nepa Of Java terletak tata ruang dengan pemukiman berjajar rapi menghadap ke selatan lereng Gunung Sumbing.

Kaya Seni dan Budaya

Panorama alam yang ditawarkan memang istimewa, tetapi ada potensi lain tidak kalah menarik yakni seni dan budaya yang meliputi kegiatan keagamaan hingga sosial yang merupakan warisan leluhur juga mempesona.

Baca Juga: DILAYARI 2 Kapal Tol Laut Milik PELNI, Berikut Perjalanan Laut Manokwari Jayapura yang Tersisa 2 Keberangkatan

Ada beberapa kegiatan seni budaya, keagamaan masih bertahan di Dusun Butuh , Nepal Van Java Kaliangkrik. Dari acara nyadran jelang bulan ramadhan hingga saparan.

Melansir laman Pesona Dusun Butuh Berikut seni dan budaya masyarakat Dusun Butuh yang sampai sekarang masih lestari dan bertahan.

Saparan

Seni dan budaya Dusun Butuh, Nepal Vaan Java Kaliangkrik, adalah Saparan atau bersih dusun/ merti dusun. Acara Saparan digelar pada setiap bulan Safar.

Baca Juga: Pelatih Indra Sjafri Panggil 33 Pemain untuk TC Tim U19 Jelang ASEAN U19 Boys Championship

Halaman:

Editor: Qirey Shakira


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah