Festival Balon Udara Wonosobo 2024, Tak Perlu Ke Turki dan Sudah Tradisi

- 22 April 2024, 20:47 WIB
Penampakan puluhan balon udara raksasa pada  festival balon udara Wonosobo
Penampakan puluhan balon udara raksasa pada festival balon udara Wonosobo /Instagram@ecplore_wonosobo/

 

TANJUNGPINANGTODAY.co-Festival balon udara wonosobo kini menjadi event favorit wisatawan lokal yang digelar setiap tahunnya pada 14 lokasi berbeda selalu diserbu ratusan wisatawan.

Festival balon udara wonosobo bisa menyaksikan puluhan balon raksasa di udara yang biasa dilaksanakan liburan Idul Fitri kemudian tahun 2024 ini dilakukan hari Rabu 17/04/2024 di Lapangan Desa Reco, Kecamatan Kretek,Wonosobo

Sudah Tradisi Sejak Tahun 1920

Festival balon udara wonosobo dalam sejarahnya merupakan tradisi yang telah berlangsung sejak tahun 1920-an dan menurut cerita warga setempat menyebut perintis, penemunya adalah Atmo Goper.

Baca Juga: Sapi Limosin Milik Asmuni di Windusari Magelang Dicuri, Rencana untuk Uang Saku Naik Haji

Atmo Goper, seorang ahli pangkas rambut tinggal di Krakal, Tamanan, Kelurahan Karangluhur Kecamatan Kretek dan Ia ternyata juga berprofesi sebagai pengrajin lampion, sangkar burung serta seniman musik rebana.

Panorama Alam Mempesona

Saat berlangsung festival balon udara berlangsung tanggal 17/04/2024 di Lapangan  Desa Reco, Kretek pengunjung tidak saja menyaksikan puluhan balon udara raksasa yang warna-warni.

Baca Juga: Nama-nama Maskapai Beroperasi di Indonesia, Mulai dari Garuda Indoensia hingga Pelita Air

Panorama alam dengan latar belakang Gunung Sindoro dari kejauhan menjadi atraksi pemandangan tersendiri dan kesempatan itu bisa dimanfaatkan dokumentasi foto yang nantinya    dishare ke media sosial.

Beragam Atraksi Menarik

Festival balon udara Wonosobo tampaknya menjadi ajang atraksi menarik  seperti 60 komunitas balon udara dengan karya terbaiknya kemudian ada juga dandanan unik peserta kompetisi mengikuti tema.

Halaman:

Editor: Qirey Shakira


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah