Cek Jadwal dan Cara Pesan Tiket Kereta Api Arus Mudik Lebaran 2024

- 17 Februari 2024, 05:53 WIB
ilustrasi suasana di Kereta Api Indonesia
ilustrasi suasana di Kereta Api Indonesia /Doc/

TANJUNGPINANG TODAY - Suasana lebaran telah mulai terasa meski masih dua bulan lagi.

Banyak yang sudah tak sabar menunggu momen kebersamaan itu.

Salah satu hal yang berkaitan dengan lebaran tentu adalah pulang kampung atau mudik.

Baca Juga: Memiliki Kapasitas 32 Gbps dengan Frekuensi C-band dan Ku-band, Telkom Akan Luncurkan Satelit HTS

Trntunya, kereta api jadi salah satu moda transportasi yang tentu banyak digunakan oleh masyarakat untuk kembali ke kampung halaman masing-masing.

Mereka harus bersiap untuk memesan tiket kereta api mudik Lebaran 2024 sejak jauh-jauh hari sebelum kehabisan tiket.

Diartikel ini, penulis telah menyiapkan jadwal dan cara pemesanan tiket kereta api lebaran 2024.

Baca Juga: Kasus Penyelundupakan Mikol SenilaiRp 6,9 Miliar Asal Singapura, BC Tetapkan 1 Tersangka

Menurut informasi dari PT Kereta Api Indonesia (KAI), pemesanan tiket menuju arus mudik lebaran sudah bisa dilakukan sejak H-45 sebelum tanggal keberangkatan.

Halaman:

Editor: Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah