Alasan Pilkada 2024, Kapolda Mutasi 18 Perwira di Polda Kepri

- 16 Juni 2024, 08:12 WIB
Kapolda Kepri Irjen Pol Yan Fitri Halimansyah mutasi 18 Perwira di Polda Kepri serta 366  personilnya yang berada di Polres Polresta
Kapolda Kepri Irjen Pol Yan Fitri Halimansyah mutasi 18 Perwira di Polda Kepri serta 366 personilnya yang berada di Polres Polresta /Lana/Tanjungpinang.Pikiran-Rakyat/

TANJUNGPINANG PIKIRAN RAKYAT - Di Kepolisian Daerah (Polda) Kepulauan Riau (Kepri), Kapolda Kepri Irjen Pol Yan Fitri Halimansyah mutasi 18 perwira.

Tidak saja 18 perwira tersebut, mutasi ini juga dilakukan kepada 366 personel Polda Kepri dan jajarannya termasuk Bintara dan PNS di Polda Kepri.

Baca Juga: JADI 14 TRip, Jelang Libur Idul Adha Keberangkatan Kapal RoRo ke Tanjung Uban Menjadi Setiap Jam

Untuk diketahui, mutasi ini tertuang dalam Surat Telegram Kapolda Kepri Nomor: STR/315/VI/KEP./2024, STR/316/VI/KEP./2024, STR/317/VI/KEP./2024, dan STR/318/VI/KEP./2024 tanggal 14 Juni 2024 tentang Alih Tugas Jabatan dan Mutasi Personil Polda Kepri serta Polres jajaran Polda Kepri.

Adapun perwira yang dimutasi tersebut diantaranya:

1. AKBP Surya Iswandar, Kasubdit 4 Ditintelkam Polda Kepri diangkat dalam jabatan baru sebagai Kasubbidtekinfo Bid TIK Polda Kepri

2. AKBP Ferdinand Parluhutan Ritonga, Kasubdit 3 Ditintelkam Polda Kepri diangkat dalam jabatan baru sebagai Kabagbinopsnal Ditbinmas Polda Kepri

3. Kompol Yudiarta Rustam, Kasatintelkam Polresta Barelang Polda Kepri diangkat dalam jabatan baru sebagai PS. Kasubdit 5 Ditintelkam Polda Kepri

4. Kompol Edi Buce PS. Kasubdit 5 Ditintelkam Polda Kepri diangkat dalam jabatan baru sebagai Kasatintelkam Polresta Barelang Polda Kepri

Baca Juga: HORE! Jelang Libur Idul Adha, Keberangkatan RoRo ke Batam Jadi 14 Perjalanan, Cek Detailnya

Halaman:

Editor: Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah